Selamat Idul Fitri 1429H, Mohon Maaf Lahir dan Batin

Buat pengunjung dan pembaca juga teman-teman semua, dengan rendah hati dan tanpa merendahkan diri, saya pribadi tanpa mengatas namakan orang lain mengucapkan "Selamat Hari Raya Idul Fitri 1429H" bagi yang merayakannya.

Mohon maaf yang sebesar-besarnya atas segala kata dan ucapan tulisan saya yang tidak terjaga, juga janji-janji yang tidak tertunaikan.

Maafkan atas semuanya... sekarang kita mulai dari nol lagi

No comments: